Bencana dan Penyebabnya :: 10 Bencana - Berikut ini adalah Bencana dan Penyebabnya :: 10 Bencana. Semoga bermanfaat sobat. n_n
1.
Banjir
Penyebab : a. Rusaknya ekosistem hutan akibat
penebangan dan penjarahan hutan secara liar
b. Perubahan Tata guna lahan
c. Rendahnya kesadaran masyarakat
terhadap fungsi hutan sebagai fungsi hidrologis
d. Kurangnya partisipasi masyarakat
yang membuang sampah sembarangan seperti di
sungai sehingga menyebabkan
terhambatnya arus air
2.
Tanah Longsor
Penyebab : a. Maraknya penebangan pohon di hutan
secara liar sehingga tidak adanya tegakan
tanah
b. Tidak ada akar yang menghambat laju
air yang mengalir saat hujan sehingga lapisan
tanah paling
atas ikut terbawa air
c. Curah hujan tinggi
d. Keadaan topografi tanah yang curam
3.
Kekeringan
Penyebab : a. Penebangan hutan sacara sembarangan
sehingga mengurangi tempat tempat
peyimpanan cadangan air tanah
b. Adanya alih fungsi lahan yang
menyababkan berkurangnya daerah resapan air
c. Berkurangnya intensitas curah hujan
4.
Gempa
Penyebab : a. Adanya pergerakan magma di dalam perut
bumi
b. Adanya pergesekan lempeng – lempeng
bumi
c. Terlalu banyaknya rongga – rongga
di bawah tanah sehingga terjadi gempa runtuhan
5.
Tsunami
Penyebab : a. Adanya pertemuan lempeng kerak bumi
(gempa tektonik) di dasar laut sehingga
terganggunya ekuibrium air laut
b. Adanya aktivitas gunung berapi di
dasar laut
6.
Kebakaran Hutan
Penyebab : a. Terjadinya musm kemarau yang panjang
b. Adanya pembukaan
lahan hutan untuk pemukiman penduduk
c. Akibat
dari putung rokok yang di buang sembarangan
d. Aliran lahar ketika meletusnya
gunung berapi
7.
Global Warming
Penyebab : a. Meningkatnya kadar karbondioksida di
bumi
b. Maraknya penebangan hutan
c. Terjadinya pencemaran udara akibat
aktifitas manusia
8.
Badai
Penyebab : a. Tingginya suhu di permukaan laut
b. Perubahan cuaca yang ekstrim
9.
Angin Topan
Penyebab : a. Adanya pertemuan arus air atau angin
dengan tekanan yang berbeda
b. Adanya pergerakan udara yang sangat
cepat
10. Gunung
Meletus
Penyebab : a. Akibat endapan magma di dalam perut bumi yang di dorong
keluar oleh gas yang
mempunyai tekanan yang tinggi
b. Adanya gelombang seismik yang di
timbulkan oleh lempengan bumi yang
menyebabkan terjadinya gempa sebelum gunung
meletus
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SOBAT
Judul: Bencana dan Penyebabnya :: 10 Bencana
Ditulis oleh : Indonesia Documents Group
Anda sedang membaca artikel Bencana dan Penyebabnya :: 10 Bencana. Artikel ini dilindungi oleh hak Cipta kami dari www. myfreecopyright.com. Jika ingin mengutip, harap memberikan link aktif dofollow ke URL http://indonesiadocuments.blogspot.com/2012/10/bencana-dan-penyebabnya-10-bencana.html. Jika Tidak akan diproses hukum oleh DMCA Takedown dan berakibat buruk pada blog sodara . Terima kasih atas Perhatian saudara serta Terima Kasih telah berkunjung di blog ini.
No comments:
Post a Comment